A.
Keputusan Investasi
1.
Pengertian Investasi
Yaitu keputusan yang menyangkut
masalah bagaimana manajer harus mengalokasikan dana ke dalam bentuk – bentuk
investasi yang akan mendatangkan keuntungan di masa depan. Jenis dan besarnya
investasi tersebut akan mempengaruhi tingkat keuntungannya. Keuntungan yang
diharapkan dari investasi tersebut tidak dapat diperkirakan secara pasti,
karenanya investasi akan menanggung resiko atau ketidak-pastian. Resiko dan
ketidak-pastian dari investasi itu akan sangat mempengaruhi pencapaian tujuan
memaksimumkan nilai perusahaan. Investasi berarti pengeluaran dana saat ini
dengan harapan memperoleh hasil atau keuntungan di masa datang. Dilihat dari
dimensi waktu, investasi dapat dikelompokkan menjadi 2, yaitu: